Peternak Sebut Harga Sebutir Telur Lebih Murah dari Biaya Parkir di Jakarta
Jakarta - Peternak ayam dan telur menegaskan harga telur di Indonesia
sangat murah, walaupun ada kenaikan harga jelang Puasa dan Lebaran.
Harga telur masih lebih murah daripada biaya parkir dan tarif toilet di
Jakarta.
Saat ini harga telur di tingkat konsumen sudah menembus sedikitnya Rp
20.000 per kg,
No comments:
Post a Comment